Processing adalah bahasa pemrograman dan lingkungan pemrograman (development environment) open source untuk meprogram gambar, animasi, game dan interaksi. Processing digunakan untuk belajar membuat prototipe dan produksi. Processing juga digunakan untuk mengajarkan dasar-dasar pemrograman komputer dalam konteks rupa dan berfungsi sebagai buku sketsa perangkat lunak dan tools produksi profesional.
Web official Processing:
Download software:
Contoh game:
klik (dikembangkan berdasarkan tugas softskill mata kuliah Pengantar Teknologi Game)
klik (dikembangkan berdasarkan tugas softskill mata kuliah Pengantar Teknologi Game)
No comments:
Post a Comment